Jumat, Februari 23, 2007

Freeware alternatif

Sifat yang sudah melekat pada masyarakat pada umumnya dalam penggunaan software-software bajakan memang sulit untuk dihilangkan. Bila memang kita belum mampu membeli software comersial yang ASLI, salah satu solusinya adalah dengan menggunakan sofware gratisan. Misalnya beralih secara total ke Linux, biasanya dalam Linux sudah terdapat paket sofware untuk keperluan umum sehari-hari. Namun beralih ke Linux juga bukan hal yang mudah untuk dijalani. Tetap menggunakan Windows sebagai sistem operasi dan menginstal aplikasi gratisan alternatif yang sesuai dengan kebutuhan kita mungkin bisa menjadi alternatif solusi.

Banyak freeware gratisan saat ini yang beredar, jangan salah, meski banyak dinilai hanya sebagai sofware alternatif, freeware gratisan saat ini sudah semakin canggih dan dengan interface yang lebih bersahabat, hingga kemampuannya mampu menyamai software yang berbayar. Beberapa freeware dijelaskan dalam beberapa kategori berikut ini mungkin layak dicoba :
  1. Office & Internet
  2. Multimedia & Burning tools
  3. Security
  4. Tools & Utilities
Selain yang disebutkan dalam artikel ini, ada baiknya Anda browsing untuk mendapat software-software alternatif yang tepat untuk Anda





Tidak ada komentar:

linkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...